Bahasa Kasih

Memang betul kata orang, punya anak capek fisiknya itu biasanya yang ditahun-tahun pertama nya saja. Namun semakin anak beranjak besar yang biasanya bikin capek itu ya capek hati. Eh ini konotasinya bukan berarti capek hati ngadepin anak nakal. Cuman capek hati lebih ke betapa kita akan selalu mikirin kondisi anak 24/7. Dia mikirin apa, pendapat dia tentang kita, dia lagi hobi apa, teman-temannya baik apa tidak dan lain sebagain. Aku yakin semakin Aghnan beranjak besar list nya itu akan semakin banyak di aku. Tapi aku gak ngeluh ya, ini adalah tantangannya punya anak. Yang bilang jadi orang tua itu gampang, maaf ya, buat aku mungkin loe gak merasakan betapa besar tanggung jawab yang loe hadapin. Dan gak sekedar tanggung jawab duniawi aja. Dunia akhirat cuy.. Cuman berharap kalau amanah besar ini betul-betul bisa aku jaga dan didik sehingga bisa jadi orang yang baik hidup di dunia ini.
Continue reading

Best of 2010

We guess the picture above tells everything. Yes my dear baby boy. You are our greatest gift that Allah has ever given.. You make this 2010 very special to us. Since you were born on 1 April 2010, you’ve changed our live. We love you to our bones and literally would die for you. You’ve given us joy beyond words could describe.

Even though your relationship with mommy in the beginning is not as smooth as we imagined, we must struggle in your early phase on breastfeeding, but we finally got through this together. And mommy can breastfeeding you exclusively. Alhamdulillah..

My dear baby boy. We understand that we far from being a perfect parent for you. We may not always know what you really want, but we try to give you the best on everything. Hopefully in 2011 (and so on), we can be the better parent for you and as one family we can embrace happiness even more than ever.

Just stay cute and happy! ^___^

Gazillion kisses from Mommy and Daddy :-*